Mohon tunggu...
KOMENTAR
Fiksiana Pilihan

Chairil Anwar : Dari "Nisan" hingga "Derai-derai Cemara"

11 Oktober 2020   03:00 Diperbarui: 1 November 2020   20:49 265 5
Penyair Indonesia yang paling dikenal adalah Chairil Anwar. Menurut Sapardi Djoko Damono, siapa pun yang pernah duduk di bangku sekolah menengah pasti mengenal karya-karya  pelopor angkatan 45 ini. Penyair yang dijuluki “binatang jalang ini” juga dikenal karena hidupnya yang eksentrik. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun