Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Mata yang Menemukan Cinta

21 September 2024   17:29 Diperbarui: 21 September 2024   17:51 120 2
Sahrul selalu punya pandangan yang tajam. Usianya boleh sudah kepala empat, tapi matanya masih memeluk dunia dengan cara yang sama ketika ia masih muda. Kantornya penuh dengan gadis-gadis belia yang kerap kali memancing senyum tipis di sudut bibirnya. Namun, zaman bermain-main sudah jauh berlalu. Sahrul kini setia pada Ella, meskipun bibirnya tak lagi mampu mengeluarkan pujian yang dulu pernah membuat istrinya tersipu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun