"Keji, biadab, tidak berperikemanusiaan" mungkin akan terlintas dalam pikiran kita ketika ditanya soal ISIS. Memang, semua penduduk dunia pun tahu betapa kejinya aksi teror yang pernah mereka lakukan. Aksi yang bagi mereka sesuai dengan syariat Islam, justru tidak mendapatkan pembenaran dari umat Islam. Tampaknya, semua kengerian itu akan berakhir seiring kekalahan ISIS di wilayah terkhir mereka di desa Baghouz, Suriah. Setelah kekalahan ini, muncul polemik baru terkait nasib eks-ISIS.
KEMBALI KE ARTIKEL