Sebagaimana situasi seluruh manusia saat ini dalam masa pandemi virus Covid-19 sejak pertama kali menyebar hingga saat ini, banyak hal yang menghadapi perubahan kebiasaan. Salah satunya situasi perekonomian Pasar Tradisional yang menarik perhatian untuk di ulik lebih dalam. Bagaimana situasi serta kondisi perdagangan Pasar Tradisional pada masa pandemi seperti ini? Karena sebagian besar pekerjaan berdampak besar dalam menjalankan kegiatan yang semestinya. Kegiatan jual-beli harus tetap terlaksana, terutama di Pasar Tradisional karena erat kaitannya untuk tetap memenuhi kebutuhan pangan baik konsumen, produsen serta para pedagang sebagai distributor barang dagangan.
KEMBALI KE ARTIKEL