Mbak Nur- begitu sapaan orang sekitar, penjual setia pecel menceritakan bahwa ia membuka warung sarapan tersebut sejak 17 tahun silam, tepatnya tahun 2001. Bersama anggota keluarganya, persiapan dari malam hari hingga penyajian dipagi hari dibagi secara merata, ada yang di dapur, di ruang keluarga ada juga yang membantu di samping meja hidangan.
KEMBALI KE ARTIKEL