Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Karya Sastra Merupakan Laga Mutu Diantara Penyair

4 Desember 2016   01:56 Diperbarui: 4 Desember 2016   03:03 36 1
Bersahabat bersamaku tentu akan lebih nyaman memahami jiwa dan sealiran. Menulis bagiku untuk masyarakat. Popularitas memang diperlukan tetapi utama adalah sumbangsih (bila tidak dikatakan ibadah) . Menurutku nama besar tak akan dicapai tanpa masyarakat membaca karya. Memberikan bacaan pada generasi penerus. Dan kelak suatu ketika nama akan disebut sekarang atau masa depan. Itulah tujuanku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun