Berasa bernostalgia. Menyaksikan Konser 7 Ruang, Jumat (21/8/2020) malam. Konser musik virtual
live streaming. Menggunakan
platform media sosial YouTube. Persembahan DDSS Music. Diadakan untuk membantu para pekerja seni dan tim produksi yang terdampak Covid-19.
KEMBALI KE ARTIKEL