Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Cerpen | Insomnia

27 Agustus 2019   10:31 Diperbarui: 4 September 2019   12:27 137 3
Seperti sebuah siklus yang terjadi sepuluh tahunan. Kegersangan hati kembali mendera. Kecemasan yang berat. Perasaan waswas yang hadir tanpa sebab. Menyesak ke relung hati teramat dalam. Membelenggu batin yang teramat menyiksa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun