Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Harmoni jiwa

13 Juli 2014   08:23 Diperbarui: 18 Juni 2015   06:29 35 1
By: ASN, Jakarta, 13 Juli 2014 Tak ada riak di airmu Bening seakan bersatu dalam hening Dan, semua terlihat berbayang disana Pantulkan sebuah sisi damai kehidupan Seakan tak mengenal arti perang Sebuah sinergi alam dan jiwa Berpadu dalam harmoni Damai..

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun