Wanita di balik perang bukan kisah baru di dunia ini. Di tulisan sebelumnya telah diulas kisah Ken Dedes yang menjadi awal pertumpahan darah di antara beberapa pria. Dimulai dari Ken Arok yang jatuh cinta padanya lalu memutuskan membunuh suaminya. Tulisan kali ini akan mengulas kisah Paris-Helen, perselingkuhan yang bukan hanya meminta tumbal orang tak berdosa tetapi juga memicu perang besar antara Troya dengan Sparta dalam legenda Yunani lebih dari 3.000 tahun lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL