Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Fenomena Diskriminasi dan Dampaknya terhadap Kelompok Minoritas

1 Juni 2024   06:21 Diperbarui: 1 Juni 2024   06:35 196 2
Indonesia dewasa ini berhadapan dengan tantangan diskriminasi terhadap kelompok minoritas berdasarkan identitas ras, etnis, agama, jenis kelamin, orientasi seksual, dan disabilitas. Diskriminasi ini menghambat keadilan sosial dan bertentangan dengan nilai-nilai Pancasila. Praktik diskriminasi yang masih marak terjadi melanggar nilai-nilai tersebut, merugikan kelompok minoritas, melemahkan kohesi sosial, dan menghambat kemajuan bangsa. Secara global, artikel ini mendeskripsikan fenomena diskriminasi terhadap kelompok minoritas di Indonesia. Pemahaman mendalam tentang isu ini dapat menciptakan kesadaran kolektif untuk menghapus diskriminasi dan mewujudkan masyarakat inklusif, adil, dan harmonis sesuai dengan cita-cita Pancasila.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun