Main catur, permainan dengan menggunakan papan kotak kotak hitam putih yang berselang seling. Dengan kayu yang dipahat sehingga memiliki bentuk tertentu yang di sebut bidak catur, satu raja, satu patih, dua kuncung, dua kuda, dua benteng dan 8 pion yang warna hitam dan yang warna putih. Dengan 64 kotak papan permainan.
KEMBALI KE ARTIKEL