Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mengenal Tanaman Lejet

12 Januari 2022   10:57 Diperbarui: 12 Januari 2022   11:03 2173 3
Labu siam atau lejet merupakan sayuran yang tumbuh merambat daunnya lebar seukuran piring berwarna hijau begitupun buahnya berwarna hijau bentuknya sekilas seperti agak lonjong jika dipotong ujungnya terlihat ada empat lekukan bunga nya kecil kecil berwarna putih. Lejet atau labu Siam yang sudah tua akan berwarna kekuningan dan kulitnya keras. Daging lejet rasanya pulen jika di masak. Di kukus atau dijadikan bahan tambahan pembuatan sayur. Lejet yang di panen biasanya yang masih berukuran kecil kecil untuk tambahan sayur lodeh dengan kuah santan. Selain untuk makanan pelengkap nasi lejet juga bisa diolah menjadi makanan manis seperti dodol lejet, dodol lejet biasanya menggunakan lejet yang sudah agak besar dimasak bersama santan, gula dan tepung ketan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun