Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Kesadaran Manusia, sebagai Efek Samping dari Entropi Otak?

3 Februari 2018   19:32 Diperbarui: 3 Februari 2018   19:40 1651 3
Seseorang disebut memiliki kesadaran diri jika ia mampu memahami emosi dan mood yang sedang dirasakan, kritis terhadap informasi mengenai dirinya sendiri, dan sadar tentang dirinya yang nyata. Pendek kata, kesadaran diri adalah jika seseorang sadar mengenai pikiran, perasaan, dan evaluasi diri yang ada dalam dirinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun