Magelang, Kota Kecil Paling Pas Buat Ngabisin Long Weekend
23 Mei 2024 09:13Diperbarui: 23 Mei 2024 09:1840096
Belakangan ini, lagi musimnya long weekend. Seperti yang hari ini terjadi. Terhitung mulai 23-26 Mei, mereka yang kerja 5 hari bisa sedikit ngademin mesin, alias healing. Tentu saja banyak pilihan yang mau dilakukan.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.