Mohon tunggu...
KOMENTAR
Raket Pilihan

Gegara Viktor Axelsen, Sektor Tunggal Putra Menjadi Membosankan

15 Januari 2023   16:47 Diperbarui: 15 Januari 2023   16:52 526 5
Sore ini Victor Axelsen kembali menunjukkan tajinya. Dengan mudah dia mengalahkan pebulu tangkis muda Jepang Kodai Naraoka dengan skor 21-6 dan 21-15. Sebuah pertandingan yang sangat tidak imbang. Viktor Axelsen dengan segala pengalaman di berbagai pertandingan, sedang Kodai Naraoka baru berkembang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun