Ketika Allah memerintahkan kepada orang-orang beriman untuk bertakwa kepada Allah, Ia tidak hanya mengatakan: "Bertaqwalah" akan tetapi diikuti dengan ta'kid (penguatan) dengan ungkapan: "haqqa tuqaatih" yang artinya: "dengan sebenar-benar takwa." Artinya, ketakwaan yang kita lakukan hendaklah benar-benar dalam tingkat yang maksimal dan sesuai dengan kehendak Allah ta'ala. Sehingga, bisa jadi seseorang sudah merasa bertakwa, akan tetapi pada dasarnya, ketakwaaanya belum maksimal atau belum sesuai dengan yang diinginkan Allah.
KEMBALI KE ARTIKEL