Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Akal dan Rasa

10 April 2011   14:46 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:56 139 0
Cinta itu rasa

Akal juga pilihan untuk menerima cinta

Cinta sejati adalah rasa yang memiliki akal positif

Jika cinta musnah maka akal telah rusak

Jika akal dapat merasakan maka cintalah -Dia

Namun jika rasa cinta telah mati maka akal telah rusak

Akal itu di gunakan untuk merasakan mana yang haq atau bathil

Maka gunakan akal dengan sebaik-baiknya

Ini bukanlah suatu problema awam

Namun akhlak telah luntur di telan jaman

Dengan majunya jaman maka rasakanlah diri yang sebenarnya diri

Berakal namun beriman

Semoga dengan ini kita semua sadar

Bahwa akal itu akhlak jika digunakan dengan baik

Rasa itu sifat yang juga harus digunakan pula dengan baik

Perbaikilah diri,akal dan rasa dengan iman yang haq,good luck.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun