Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Aku dan Gagasan-ku : Program Penanaman Pohon Buah-Buahan untuk Meningkatkan Asupan Gizi Bagi Masyarakat Miskin Khususnya di Daerahku Kabupaten Bandung Barat (KBB)

29 Juli 2010   07:00 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:31 239 0
(Sumber Foto : http://www.kpkbb.or.id) (Keterangan Foto : Dengan membeli Cangkir Peduli Lingkungan ini, maka kita turut ambil bagian dalam program peduli lingkungan. Jika anda tertarik dan ingin berpartisipasi dengan gerakan peduli lingkungan ini kunjungi saja websitenya di sini). Bingung mau menulis apa dalam rangka memeriahkan “100 menit menghasilkan 1000 tulisan” di Kompasiana.com ? Lalu akhirnya aku memberanikan diri untuk menulis apa yang terlintas dipikiran ku saat ini. Kalah dan menang itu biasa pikirku, namun yang jelas jika tulisan ku ini mengandung gagasan yang baik dan bisa memberikan manfaat bagi masyarakat banyak. Aku bersyukur... walaupun aku kalah namun, aku berharap ada rekan-rekan pembaca semua yang budiman dan dermawan yang akan mengadopsi tulisan ku ini menjadi sebuah gerakan sosial untuk sesama. Oke deh, aku berharap pembaca setia kompasiana.com memilih tulisan ini menjadi sebuah tulisan yang bermanfaat :).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun