Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan Pilihan

Ketegasan Pemerintah Mengurai Ancaman Konflik di Laut Cina Selatan terhadap Kedaulatan Indonesia

28 September 2024   10:54 Diperbarui: 28 September 2024   11:01 33 1
Dalam pelajaran di sekolah kita selalu dikenalkan dengan materi Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia, Negara Maritim, Negara Kepulauan Terbesar di Dunia, hingga Negara Bahari, karena memiliki lautan luas dengan posisi geostrategis di antara dua benua (Asia dan Australia) dan dua samudera (Hindia dan Pasifik), luas wilayah Indonesia 8,3 juta km2 dengan luas perairan sebesar 6,4 juta km2 dan luas daratan 1,9 juta km2, merupakan anugerah dari Sang Pencipta dengan segala kekayaan alam terkandung di dalamnya yang seharusnya kita syukuri, jaga dan lestarikan untuk anak dan cucu kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun