Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Oppenheimer, Nuklir, dan Kesempatan Merdeka Indonesia

4 Agustus 2023   22:12 Diperbarui: 4 Agustus 2023   23:00 399 7

Senin, 16 Juli 1945, pukul 05.29 pagi hari waktu Amerika, dari jarak tiga puluh dua kilometer, Robert Oppenheimer--pemimpin riset Proyek Manhattan--menyaksikan uji coba bom nuklir di gurun pasir Alomordo, New Mexico, Amerika Serikat. 

 Dia mencatat keadaan riil dan bukan hiperbola; Cahaya kebiruan menyilaukan membakar angkasa, gelombang kejut memporandakan bukit dan bangunan yang berdiri, pasir gurun menjadi lelehan seperti kaca, dan tiang menara baja menjadi uap."Now I am become death, destroyer of world," Kata Oppenheimer.

-----

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun