Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Rumah Pemulihan di Malang: Tempat Bagi Mereka yang Lelah dan Membutuhkan Kedamaian

20 Desember 2024   14:18 Diperbarui: 20 Desember 2024   14:18 271 3
Malang, 19 Desember 2024 -- Dalam suasana penuh syukur, Wisma Pemulihan yang berlokasi di Jl. Karanglo No. 94-103, Kelurahan Banjararum, Kecamatan Singosari, Malang, diresmikan sebagai fasilitas baru di kompleks Sekolah Tinggi Teologi (STT) Satyabhakti. Gedung ini diharapkan menjadi tempat pemulihan kesehatan mental dan keluarga, khususnya bagi hamba Tuhan yang membutuhkan waktu untuk beristirahat dan merefleksikan diri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun