Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary Pilihan

Pengalaman Magang di Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta

16 Juni 2022   01:35 Diperbarui: 16 Juni 2022   02:06 3543 3
Fakultas Ekonomi dan Sosial program studi S1 Ekonomi Universitas Amikom Yogyakarta mengadakan kegiatan magang bagi mahasiswa yang berguna untuk menambah wawasan serta pengalaman kepada mahasiswa sebelum terjun langsung ke dalam dunia kerja, dan juga mempraktikkan teori yang telah dipelajari ke dalam dunia kerja. program magang ini merupakan mata kuliah yang wajib diambil oleh setiap mahasiswa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun