Mohon tunggu...
KOMENTAR
Otomotif Pilihan

Klub Motor: Silaturahmi, Prestasi, atau Arogansi?

28 Juli 2020   23:51 Diperbarui: 29 Juli 2020   01:22 288 1
Sepeda motor telah menahbiskan dirinya sebagai jenis kendaraan yang paling banyak digunakan masyarakat di Indonesia. Kondisi jalan yang akrab dengan kemacetan, ditambah mahalnya harga mobil, membuat semakin banyak orang memutuskan lebih memilih kendaraan roda dua sebagai alat transportasi utama. Ditambah lagi dengan pemilik mobil yang menambahkan kendaraan sebagai penunjang mobilitas kesehariannya menjadikan populasi kendaraan roda dua sangatlah luar biasa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun