Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tim PPK Ormawa HMIK Undip Menerapkan Metode IMTA dalam Budidaya Ikan Bandeng di Desa Tapak Tugurejo, Semarang

26 Oktober 2023   11:35 Diperbarui: 26 Oktober 2023   11:51 186 0
Semarang - Pada tanggal 21 dan 22 Oktober 2023, Tim Program Penguatan Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) dari Himpunan Mahasiswa Ilmu Kelautan (HMIK) Universitas Diponegoro (Undip) melaksanakan program budidaya perikanan dengan mengadopsi sistem Integrated Multi Trophic Aquaculture (IMTA) di salah satu tambak ikan bandeng milik kelompok tani tambak di Desa Tapak Tugurejo, Semarang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun