Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humor Pilihan

Drama Wifi, Air, dan Menteri

22 Januari 2025   10:06 Diperbarui: 22 Januari 2025   10:30 74 12
Di sebuah negeri yang gemar bermimpi jadi adidaya teknologi, berdiri seorang Menteri Pengembangan Teknologi Canggih yang terkenal "serba bisa". Namanya Pak Sabodo. Orang-orang di kantornya lebih suka menyebutnya "Raja Sabodo" - bukan karena bijaksana, tapi karena titahnya yang suka tiba-tiba, dan ajaibnya lebih sering bikin geger daripada solusi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun