Sebagian besar kita, sangat mungkin tak membayangkan sebelumnya, Bahwa dunia modern dengan teknologi digital-nya, telah membawa perubahan yang luar biasa dahsyat. Digital telah merombak semua urusan manusia, mulai dari belanja, bekerja, bermain, belajar termasuk soal donasi atau sedekah.
KEMBALI KE ARTIKEL