Sore ini (6/5’17) perjalanan di dalam perut bus Trans Jakarta, meskipun berdesakan dengan penumpang lain, namun perasaan ini terasa plong dan semua lelah terbayar sudah. Setelah berjibaku dari jam 8 pagi di Setiabudi Building, menjadi panitia Event Komik Danamon “Saatnya Sineas Perempuan Pegang Kendali di kancah Film Nasional.”
KEMBALI KE ARTIKEL