Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Agama, HAM, dan Krisis Toleransi dalam Masyarakat Sosial Media

7 November 2016   09:16 Diperbarui: 7 November 2016   09:27 509 6
2016. Masa ketika tulisan ini dibuat, penulis sedang berada di dalam suasana yang modern. Mulai dari penyampaian pesan yang sangat cepat, Batas dunia yang semakin tipis. Gadget canggih yang bertebaran namun tidak dibarengi dengan kesiapan mental yang cukup. Penulis sadar bahwa tidak ada yang salah dengan itu. Perubahan adalah hal yang selalu terjadi dan menjadi hakim atas semua kemungkinan kehidupan manusia di dunia. Apa yang ada dalam kepala ketika teringat masa dimana kehidupan begitu sederhana menjadi berbeda saat membuka mata dan melihat keadaan sekitar di jaman ini.
Smartphone yang didaulat sebagai piranti canggih tidak serta merta dimiliki pengguna yang juga smart. Berbagai informasi dapat ditilik dan dinilai secara individu. Pergeseran mental, isu SARA, modifikasi sejarah merupakan sedikit hal dan pengaruh yang diterima oleh kita saat ini. Lewat sebuah piranti dengan besarnya yang tidak lebih dari 6 inch, masyarakat kita sudah belajar banyak. Masyarakat kita sudah lebih maju dalam memahami keadaan dunianya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun