Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Demokrasi Orang Buta

8 Oktober 2019   13:09 Diperbarui: 8 Oktober 2019   13:21 220 0
Apakah anda pernah mendengar tentang sekumpulan orang buta yang memegang seekor gajah? Orang Pertama memegang ekornya lalu beranggapan bahwa Gajah itu kecil dan panjang, Orang kedua Memegang kakinya Lalu mereka beranggapan bahwa Gajah itu Pendek dan hanya satu dekapan tangan, Orang lainya ada yang memegang telinga sehingga dalam pikiranya ia beranggapan bahwa Gaja itu lebar dan tipis, dan sebagian lainya ada yang memegang belalainya lantas mempunyai pendapat dan anggapan bahwa Gajah itu sedikit panjang dan berlubang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun