Siapa yang masih geli dengan cacing? Meski dipandang sebelah mata, cacing memiliki berbagai manfaat. Salah satunya, Ibu Paikem warga Dusun Jetis Rt 3 Rw 1 Kalisoro, Tawangmangu. Beliau telah mengembangkan budidaya cacing sejak tahun 2006. Kini budidaya cacing telah bekembang pesat sejak awal mula berdiri beliau hanya mengembangkan sekitar kurang lebih 2kg.
Jenis cacing yang dikembangkan adalah Lumbricus Rubellus berbeda dengan cacing tanah, jenis cacing ini memiliki kandungan nutrisi berupa protein dan asam amino yang tinggi sebagai suplemen dalam pengobatan terutama penyakit lambung.
KEMBALI KE ARTIKEL