Sritex, raksasa tekstil Indonesia, beberapa waktu lalu dinyatakan pailit. Menariknya, alih-alih menutup pabrik dan menghentikan produksi, bisnis mereka masih tetap beroperasi. Ini menimbulkan pertanyaan: bagaimana perusahaan yang telah dinyatakan bangkrut tetap bisa berjalan?
KEMBALI KE ARTIKEL