Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Memahami Teori Belajar Behavioristik dalam Pembelajaran dan Penerapannya Melalui Perilaku

4 Januari 2025   23:13 Diperbarui: 4 Januari 2025   23:13 116 2
Dalam artikel ini akan membahas tentang teori belajar behavioristik dalam pembelajaran dan penerapannya melalui perilaku. Dalam dunia pendidikan teori belajar behavioristik memiliki peran penting yaitu pendekatan dalam psikologi yang menekankan pengamatan perilaku yang dapat diamati secara eksternal.(Miguel et al., 1992). Teori ini fokus pada perilaku manusia yang dipengaruhi oleh lingkungan eksternal, dan pembelajaran terjadi melalui hubungan antara stimulus (rangsangan) dan respons (reaksi).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun