Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Bantu Sukseskan Program Kemenkes, Kelompok Mahasiswa UM Sebar Poster Edukasi Pentingnya Vaksin HPV di Beberapa Daerah

23 Mei 2022   20:13 Diperbarui: 23 Mei 2022   20:18 499 1
Jawa Timur - Selasa (19/4/2022) lalu Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan kabar bahwa Vaksin HPV telah dimasukkan ke dalam program imunisasi rutin di Indonesia, sehingga vaksin ini dapat diakses secara gratis oleh masyarakat Indonesia yang memenuhi persyaratan. Vaksin HPV gratis sebenarnya bukan program baru di Indonesia, karena pemberian vaksin ini sudah dilakukan sejak tahun 2016 namun hanya di daerah DKI Jakarta saja dan belum menyeluruh. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun