Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Kriminologi Forensik: Hadirnya Linguistik Forensik dalam Investigasi dan Pengungkapan Kejahahtan

16 Desember 2021   15:52 Diperbarui: 16 Desember 2021   15:56 421 2
Banyak peristiwa kejahatan yang melibatkan adanya linguistik atau penggunaan bahasa, adanya analisis analisis linguistik tersebut berguna untuk menafsirkan barang bukti atau keterangan saski. Seperti contoh kasus yang berkaitan dengan tulisan dalam kasus Akseyna, mahasiswa UI yang ditemukan tenggelam di danau Universitas Indonesia, terdapat beberapa barang bukti seperti buku harian dan catatan yang memerlukan peran dari seorang ahli linguistik. Dan juga dalam menjelaskan catatan lainnya seperti catatan seorang yg melakukan bunuh diri, surat teror, surat ancaman dan surat wasiat. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun