Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peran Anak Muda Menumbuhkan Potensi Daerah di Luar Pulau

24 November 2023   02:15 Diperbarui: 24 November 2023   02:25 126 1
Dari judul yang telah di cantumkan akan banyak pertanyaan-pertanyaan yang pastinya akan berandai-andai, apa iya sih.  Mari kita simak dengan ada beberapa pertanyaan-pertanyaan pokok yang dapat menambah wawasan serta pengetahuan lebih terhadap potensi anak muda untuk daerah. Dapat dilihat bahwa anak muda memiliki potensi yang baik, Generasi muda membawa semangat inovatif, energi, dan gagasan segar yang mendorong mereka mengembangkan solusi baru, merangsang kemajuan teknologi, memicu semangat kewirausahaan, mendukung pendidikan, dan memimpin pergerakan sosial serta lingkungan guna membangun wilayah mereka. Terus Bagaimana pengalaman anak muda yang meninggalkan daerah asal mereka untuk menimba ilmu di tempat lain ?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun