Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Analisis Kritik: Memahami Perbedaan Antara Politik Identitas dan Politik Praktis dalam Konteks Generasi Muda Indonesia Menuju SDGs 2030

13 November 2023   11:49 Diperbarui: 13 November 2023   12:24 141 1
Generasi muda Indonesia dapat menggali pemahaman lebih dalam terkait perbedaan antara politik identitas dan politik praktis dengan meningkatkan tingkat literasi politik kita. Penting bagi kita untuk mengakui bahwa politik identitas lebih cenderung menitikberatkan pada afiliasi kelompok berdasarkan faktor tertentu, sementara politik praktis menyoroti partisipasi aktif dalam perumusan dan pelaksanaan kebijakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun