Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peran Penting Guru Agama dalam Mengembangkan Potensi dan Menata Moral Peserta Didik

12 April 2022   14:40 Diperbarui: 12 April 2022   14:56 914 1
Peran dari seorang guru pendidikan agama islam itu sangat dibutuhkan dalam membimbing para siswanya, terutama yang berhubungan dengan akhlak. Masa kanak-kanak adalah pada masa tersebut anak-anak masih belum mengetahui mana yang baik maupun tidak baik untuk dilakukan, karena mereka sering meniru apa yang dilihatnya, didengarnya ataupun yang dilakukan seseorang entah itu guru, orang tua atau temannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun