Ungaran (31/8), Sekolah Luar Biasa Negeri Ungaran menjadi lebih ramai dari biasanya. Pasalnya 12 orang pengabdi dari Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negara Semarang (UNNES) yang diketuai oleh Ibu Dwi Gansar Santi Wijanti, S,Pd, M.Pd, hadir dengan kegiatan permainan tradisional. Bersamaan dengan kegiatan ekstrakurikuler pramuka, kurang lebih 100 siswa turut serta dalam kegiatan tersebut yang terdiri dari siswa tunanetra, tunarungu, tunawicara, tunagragita, tunadaksa, dan autis.Â
KEMBALI KE ARTIKEL