12 Desember 2011 01:47Diperbarui: 25 Juni 2015 22:295862
52,3% perokok menghisap 1-10 batang rokok per hari
2 dari 5 perokok saat ini menghisap rata-rata 11-20 batang per hari
76,6% perokok merokok di dalam rumah saat bersama keluarga
1,7% perokok mulai merokok pada usia 5-9 tahun
Rumah tangga perokok terkaya menghabiskan 7% dari total pendapatannya untuk membeli rokok
Rumah tangga perokok termiskin menghabiskan 12% dari total pendapatannya untuk membeli rokok
Rata-rata individu perokok menghabiskan Rp 216.000,- untuk membeli tembakau
Rata-rata individu perokok menghabiskan Rp 2.592.000,- untuk membeli tembakau
54,1% penduduk laki-laki berusia di atas 15 tahun merupakan perokok tiap hari
Pada tahun 2007, penduduk berumur di atas 10 tahun yang merokok sebesar 29,2% dan angka tersebut meningkat menjadi 34,7% pada 2010 untuk kelompok di atas 15 tahun
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.