Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

[Bag.2] Penyakit Jantung Koroner: Balon, Cincin, dan Jembatan Layang

7 Desember 2022   15:46 Diperbarui: 7 Desember 2022   16:03 1168 6
Ada beragam obat yang dapat diberikan kepada pasien PJK dengan fungsi yang beragam pula. Ada yang berfungsi untuk menjaga kesehatan pembuluh koroner agar tidak tersumbat, menekan kebutuhan oksigen jantung, mencegah penambahan penyempitan, mengencerkan darah agar tidak tersumbat, hingga melebarkan pembuluh koroner sesaat. Sangat mungkin seorang pasien PJK diberikan lebih dari satu macam obat jantung yang disesuaikan dengan kondisi pasien.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun