Mohon tunggu...
KOMENTAR
Joglosemar

Menarik! KPI UMY Adakan Pelatihan Table Manner untuk Berlatih Profesional

4 Juli 2023   16:01 Diperbarui: 4 Juli 2023   16:13 135 1
Yogyakarta- (26/6) Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (KPI UMY) mengadakan pelatihan Table Manner yang dilaksanakan di The Manohara Hotel. Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan keterampilan dalam beretika di meja makan, sehingga para mahasiswa dapat berlatih profesional dan berinteraksi dengan baik dalam lingkungan profesional. Pelatihan Table Manner merupakan bagian dari Mata Kuliah Praktik Profesi Komunikasi Dakwah yang diadakan oleh KPI UMY. Acara ini diikuti oleh puluhan mahasiswa dari angkatan 2020, yang antusias untuk mempelajari tata cara berperilaku yang benar saat makan di meja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun