Peran dan Tujuan Pemuda Muhammadiyah dalam Mewujudkan Masyarakat Islam Sejati
18 Juni 2024 19:42Diperbarui: 18 Juni 2024 19:464720
Jakarta, 1 Mei 2024 - Pemuda Muhammadiyah merupakan organisasi otonom di bawah naungan Muhammadiyah yang memiliki peran penting dalam mencapai visi besar Muhammadiyah. Organisasi ini mengumpulkan para pemuda, khususnya pemuda Islam Muhammadiyah, untuk bersama-sama bergerak dalam berbagai bidang dengan tujuan utama mewujudkan masyarakat Islam yang sebenarnya.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.