Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Aspek Bahasa dan Perkembangan Anak Usia Dini

5 April 2021   21:34 Diperbarui: 20 April 2021   14:57 403 1
Bahasa sangat penting di kehidupan manusia, sebab bahasa selalu digunakan dalam setiap aktivitas sebagai alat berkomunikasi antar sesama. Bahasa juga digunakan dalam membentuk pikiran, keinginan, dan perbuatan. Bahasa menjadi tanda yang jelas dari kepribadian baik atau buruk, dan tanda dari budi kemanusiaan. Melalui perbincangan orang lain, dapat diketahui apa keinginannya, motif keinginannya, latar belakang pendidikan, pergaulan, adat-istiadat, kebiasaan, lingkungan, dan informasi lain dari orang tersebut. Hanya dengan bahasa manusia mampu berpikir dan digunakan berkomunikasi. Ungkapan bahasa pada anak muncul dalam berbagai bentuk, seperti menyanyi, menari, bercerita, bercakap-cakap, menggambar, dan lain sebagainya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun