Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Mengulas Sampah Organik

3 Desember 2021   10:04 Diperbarui: 3 Desember 2021   10:25 153 1
Sampah anorganik adalah sampah yang dihasilkan dari bahan-bahan non organik yang sulit diurai. Beberapa jenis sampah anorganik yang biasa dijumpai yaitu plastik, kaleng, kertas, dan kaca.

Anggota Kelompok Bank Sampah Omah Sinau menyelesaikan pembuatan kerajinan bunga dari sampah plastik di Ende Kamis 22 November 2021. Kehadiran Bank Sampah yang didirikan sejak 2014 tersebut diperkirakan mampu memanfaatkan rata-rata 500 ton sampah anorganik per bulan dari enam RT setempat untuk dijadikan berbagai kerajinan bernilai ekonomis.
Penulis:Ludgardis Enjjastiw mbindi
29/11/2021, 16.46 WIB
Kita mungkin sering melihat sungai penuh dengan sampah peelastik sehingga menyebabkan banjir saat musim hujan tiba. Sampah plastik tersebut termasuk dalam sampah anorganik yang cukup meresahkan karena memberikan dampak terhadap pencernaan lingkungan
Pengertian Sampah Anorganik
Plastik menjadi bagian dari sampah anorganik yang sering dijumpai. Sementara itu, secara sederhana sampah anorganik atau non organik merupakan sampah yang sulit untuk terurai secara alami.
Sampah anorganik adalah sampah dari sumber daya alam tidak terbaharui dan proses industri. Sumber daya tak terbaharui diantaranya minyak bumi dan mineral. Sedangkan proses industri yang menjadi sumber sampah non organik misalnya plastik dan aluminium.  
Jenis Sampah Anorganik
Sampah non organik banyak jenisnya. Sumber sampah anorganik antara lain styrofoam, plastik, kaleng, dan sampah berbahan gelas. Dalam jurnal tersebut juga dijelaskan setidaknya ada empat jenis sampah anorganik yang bisa didaur ulang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun