Di zaman digital ini, media sosial telah menjadi pusat dari berbagai macam konten menarik. Mulai dari video lucu hingga tutorial informatif di TikTok, Facebook, Instagram, maupun Youtube. Aplikasi media sosial ini tentunya sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar masyarakat saat ini.
KEMBALI KE ARTIKEL