Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Haramkah Saham?

16 Juli 2016   16:24 Diperbarui: 16 Juli 2016   16:30 260 0
Saham merupakan suatu instrumen finansial yang cukup menarik untuk para investor yang memiliki toleransi resiko cukup tinggi. Sebenarnya, apa sih saham itu? Mungkin tidak semua orang mengerti dengan keberadaan saham di dunia investasi. Menurut investopedia.com, saham adalah Security that signifies ownership in a corporation and represents a claim on part of the corporation's assets and earnings, dalam arti lain, saham adalah suatu surat jaminan yang menyatakan kepemilikan di dalam suatu perusahaan dan merupakan hak atas sebagian dari aset dan pendapatan perusahaan. Maka dari itu, saham adalah suatu surat berharga yang menyatakan suatu kerja sama antara kedua belah pihak (investor dan perusahaan).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun