Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Garuda Indonesia, inovasi, produksi dan expansi!

10 Desember 2015   12:43 Diperbarui: 4 April 2017   16:25 885 1
Maskapai Garuda Indonesia saat ini mengalami perubahan yang sangat banyak, baik dari sisi operasional maupun dasi sisi keuangan. Dari sisi operasional, ekspansi Garuda Indonesia sangat berkembang, dari jumlah pesawat yang hanya sekitar 30an pesawat pada dekade yang lalu, namun saat ini sudah mengoperasikan lebih dari 150 pesawat (termasuk yang dioperasikan oleh subsidiary company: CITILINK). Dari sisi keuangan, Garuda Indonesia yang pada dekade yang lalu masih mengalami kerugian, setahap demi setahap telah mengurangi dan mengoreksi kerugian menjadi profitable company. Garuda Indonesia pada tahun 2015 juga menjadi satu diantara delapan maskapai dunia yang masuk dalam kategori FIVE STAR oleh Skytrax. Selain penghargaan tersebut, Garuda Indonesia juga menjadi maskapai dengan kabin kru terbaik pada tahun 2014 dan 2015.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun