Selain HARBOLNAS, ada juga hari yang bakal ditunggu-tunggu setiap tahunnya yaitu Hari Kuliner Nasional, HARKULNAS! Kamu belanja online dengan penuh diskon sambil makan kuliner nusantara yang memanjakan lidah. Duh nggak kebayang deh, gimana kalo HARBOLNAS sama HARKULNAS dirayakan bebarengan.
KEMBALI KE ARTIKEL