Batang (30/01/2023) - Mahasiswa KKN TIM 1 UNDIP 2022/2023 memberikan edukasi untuk membentuk kesadaran penggunaan APD dan potensi bahaya di tempat kerja kepada lebih dari 30 pelaku UMKM di Desa Kluwih, Bandar agar para pelaku UMKM dapat meminimalisir dampak dari kecelakaan kerja.
KEMBALI KE ARTIKEL